Bagaimana Setiap Orang di Level Manapun Dapat Berinovasi?

Selama ini, kita mengenal inovasi sebagai sebuah proses kognitif yang sangat rumit. Inovasi hanya mampu dilakukan oleh “orang-orang pintar” yang menduduki level strategis. Orang-orang di level teknis atau bawahan hanya mampu dan diberi kesempatan melakukan pekerjaan-pekerjaan sesuai prosedur baku, tanpa diberi kesempatan untuk mempertanyakan. Permasalahannya adalah, seiring bertambahnya ukuran perusahaan, setiap gesekan kecil di level […]

Read more

Budaya Inovasi Personal, Unsur Lestari #1

Pada suatu Hari Minggu pagi yang cerah di akhir April 2018. Rehat sejenak dari aktivitas selama satu minggu ini dengan menikmati pemandangan nan sederhana di teras rumah. Tiba-tiba mata saya tertuju pada seseorang berseragam, agak gemuk dan berusia 40 an yang sedang keluar masuk dari halaman rumah satu ke rumah yang lain. Dia adalah petugas […]

Read more